Cara Daftar Adsense 2013
Peringatan!! Sertakan sumber jika Copy thanks, (UU No. 19 tahun 2002)
CARA DAFTAR ADSENSE 2013
Gimana sich cara
mendapatkan akun adsense dengan mudah di tahun 2013 ini.
Mudah kok., sekarang saya
akan berbagi tips bagaimana cara mendapatkan akun adsense dengan mudah.
Pengalaman saya di tahun 2013 ini, saya dapat akun adsense hanya butuh waktu 1
hari.
Trus gimana sich
caranya…Ok, kita langsung mulai saja.
Pastikan anda memiliki
akun Gmail dan yang terpenting akun Gmail anda belum pernah didaftarin di
Adsense sebelumnya. Jika gmail sobat sudah pernah didaftarin, alangkah baiknya
membuat email baru.
1.Sign
up ke Youtube.com
2. Isi
form atau data-data untuk mendaftar ke youtube, setelah selesai mengisi biodata
sobat klik Next step. Lalu lengkapi pendaftarannya hingga anda kembali ke akun
youtube lagi.
Klik
upload (lihat gambar dibawah ini)
3.Setelah
itu upload 3 video tentang apa saja.
4.Sobat
bisa gunakan Hp sobat buat rekam asal-asalan atau mau buat video pakek movie
maker juga bisa
5.Nah
setelah sobat upload 3 video , saatnya sobat mendaftar adsense dengan klik upload
dan pilih video manager
6.Kemudian
sobat akan melihat 3 video sobat di tengah.. nah disamping kiri sobat ada
beberapa menu dari dasbor, sobat pilih channel setting lalu pilih monetization.
7.Kemudian
enable monetization sobat
8.Setelah
monetization sudah enable saatnya memilih salah satu dari beberapa pertanyaan ,
yang sobat pilih How I’ll be paid?
9.Nah
di situ sobat akan menemukan associated google adsense. Nah sobat tinggal klik
dan daftar dech adsense,
10.Isi
data sobat dengan benar dan setelah selesai daftar adsense tinggal tunggu aja
sobat,
Kalau dari pengalaman saya
beberapa hari yang lalu, saya Cuma butuh waktu 5 Jam dah dapet pemberitahuan
dari google bahwa akun adsense saya sudah jadi…
Selamat mencoba sobaat…
(IKLAN ADSENSE)
Anda sedang membaca artikel tentang Cara Daftar Adsense 2013, Anda boleh mengcopy artikel di atas jika memang membantu anda. ALANGKAH lebih sopan, jika anda meletakkan link di bawah ini sebagai sumbernya. Saya berhak melaporkan web anda dengan DCMA complaint jike terbukti meng-Copy tanpa mencantumkan sumbernya.Untuk lebih jelas lihat link di bawah ini !!!
Mantaaap o:)
ReplyDeleteok
ReplyDeletesenang bisa membantu anda
ReplyDeletebisa gan,,, tinggal masuk ke eraning kamu trus daftar adsense
ReplyDeleteinfonya menarik sekali...saya sudah daftar berkali2 tapi belum di approve.
ReplyDeletesaya mau tanya Apakah adsense yang di blog ini juga didaftarkan dengan cara di atas..saya tunggu jawabannya di blog saya
iya..ini sma seperti cara diatas.. dan lebih mudah diaprovenya
ReplyDeletemas ini alamat email saya gak bisa di daftarin katanya . knapa ya mas ?
ReplyDeletemungkin pernah didaftarin ke google sebelumnya,, atau kalo tidak saran saya buat email yang baru aja biar bisa daftar adsense..
Delete